PT. ADILUHUNG SARANASEGARA INDONESIA Best of the Best
PT. Adiluhung Saranasegara Indonesia – Senin, 12 Juni 2017
Corporate Social Responsibility (CSR) adalah suatu konsep bahwa organisasi khususnya perusahaan memiliki bentuk tanggung jawab terhadap pemangku kepentingan. Dengan pengertian tersebut, CSR dapat dikatakan sebagai kontribusi perusahaan terhadap tujuan pembangunan berkelanjutan dengan cara manajemen dampak terhadap seluruh pemangku kepentingan.
Beberapa program CSR yang telah dilakukan oleh PT. Adiluhung Saranasegara Indonesia adalah pengobatan gratis oleh dokter dan tenaga medis untuk warga desa Ujung Piring dan sekitarnya, pengajian dan santunan rutin kepada anak yatim dan pembagian sembako untuk janda dan lansia di desa Ujung Piring dan sekitarnya.
Pengajian dan santunan Kepada anak yatim
Santunan berupa Pemberian Sembako kepada Janda di Desa Ujung Piring
Pengobatan gratis – Desa Ujung Piring dan Sambilangan